Kamis, Juni 1, 2023
Banjarpost.com
  • Berita
  • Olahraga
  • Lifestyle
  • Teknologi
  • Otomotif
  • Kesehatan
  • Hiburan
  • Kuliner
  • Wisata
No Result
View All Result
  • Berita
  • Olahraga
  • Lifestyle
  • Teknologi
  • Otomotif
  • Kesehatan
  • Hiburan
  • Kuliner
  • Wisata
No Result
View All Result
Banjarpost.com
No Result
View All Result
Home Kesehatan

Mengenal GERD, Penyebab dan Cara Menghindarinya

Januari 13, 2023
in Kesehatan
0
mengatasi GERD

mengatasi GERD* Remove bg/freepik

Pernahkah kamu mendengar kata GERD? GERD merupakan penyakit asam lambung yang merupakan singkatan dari (Gastroesophageal Reflux Disease). GERD adalah penyakit kronis pada system pencernaan lambung.

Kondisi ini dapat terjadi Ketika asam lambung naik Kembali ke esofagus (kerongkongan). Hal ini terjadi akibat melemahnya sfingter (katup). Sehingga hal tersebut dapat menyebabkan iritasi pada esofagus.

Gejalanya sendiri memiliki gejala umum layaknya sakit mag. seperti sensasi terbakar di dada hingga kerongkongan. Sensasi ini memberat bahkan setelah makan atau berbaring. Pahit dan asam di mulut.

Nyeri pada tenggorokan hingga suara menjadi serak. Selain itu gejalanya juga ditandai dengan kesulitan bernafas hingga mual.

Penyebab GERD

Penyebab GERD adalah gagalnya relaksasi cincin (sfingter) yang berperan untuk mengatur proses buka-tutup katup yang menghubungkan esofagus bawah dengan lambung.

READ MORE :  10 Makanan Khas Korea Sering Muncul di Dalam Drakor

Kebiasaan hidup yang buruk juga bisa menyebabkan penyakit ini menjangkit. Yaitu
1. Merokok
2. Mengkonsumsi makanan tiga jam sebelum tidur
3. Mengurangi porsi makan yang biasa di Konsumsi
4. Mengkonsumsi obat-obatan tertentu

Selain menghindari hal-hal yang dapat menyebabkan GERD. Kita juga dianjurkan untuk menjaga pola hidup yang sehat seperti

1. Hindari merokok
2. Meningkatkan posisis kepala saat tidur
3. Menghindari makanan asam dan terlalu pedas
4. Tidak Mengenakan pakaian yang terlalu ketat
5. Menurunkan berat badan jika badan terlalu berlebih.
6. Hindari Stress
7. Kurangi Kopi, Alkohohol, Soda yang bisa memicu GERD

Agar tidak menimbulkan komplikasi yang lebih parah penting untuk kita mengenali gejala GERD dan melakukan Langkah-langkah penanganan sejak dini untuk mengatasinya. Namun kita perlu segera berkonsultasi ke dokter jika gejala GERD yang kita alami tidak kunjung membaik.* Res/Berbagai Sumber

READ MORE :  Baru Tahu! 8 Manfaat lain Daun Seledri untuk Tubuh
Tags: apakah GERDbanjarpostGejala GERDGERDinfo kesehatanmengatasi GERDPenyebab GERD
ShareTweetSendShare

Related Posts

4 Dampak Bahaya Jika Mengisi Ulang Botol Minum Kemasan!
Kesehatan

4 Dampak Bahaya Jika Mengisi Ulang Botol Minum Kemasan!

April 2, 2023
Kesehatan

6 Rekomendasi Buku Kesehatan Mental, Baca yuk Supaya Termotivasi!

April 2, 2023
7 Bahaya Kulit Kering, Waspada dan Cegahlah
Kesehatan

7 Bahaya Kulit Kering, Waspada dan Cegahlah

April 2, 2023
Sering Merasa Cemas? Ayo Simak 6 Manfaat ASMR dari Segi Kesehatan!
Kesehatan

Sering Merasa Cemas? Ayo Simak 6 Manfaat ASMR dari Segi Kesehatan!

April 2, 2023
Mungkin Kamu Mengalaminya, Cermati 11 Penyebab Haid Tidak Teratur
Kesehatan

Mungkin Kamu Mengalaminya, Cermati 11 Penyebab Haid Tidak Teratur

April 1, 2023
Mengenal Carpal Tunnel Syndrome (CTS) agar Sigap Mengatasi Masalah yang Diakibatkannya
Kesehatan

Mengenal Carpal Tunnel Syndrome (CTS) agar Sigap Mengatasi Masalah yang Diakibatkannya

April 1, 2023

Discussion about this post

POPULER POST

  • Tempat wisata

    10 Tempat Wisata Terpopuler di Indonesia

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kurang Dari 12 Jam, Sat Reskrim Polres Banjar Berhasil Tangkap Pelaku Penganiayaan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Program Sambang Ponpes Terus Berjalan, Kapolres Banjar Sambangi Ponpes Miftahul Huda Al-Azhar Langensari Kota Banjar

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Puluhan Remaja Terciduk Patroli Gabungan KRYD Polres Banjar Saat Pesta Miras

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Demi Menciptakan Bulan Ramadhan Yang Hikmat, Polres Banjar Sita Puluhan Minuman Beralkohol

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Banjarpost.com

© 2023 Banjarpost.com Member Of Jurnal Network

Navigate Site

  • Tentang Kami
  • Kontak
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Indeks Berita

Follow Us

No Result
View All Result
  • Berita
  • Olahraga
  • Lifestyle
  • Teknologi
  • Otomotif
  • Kesehatan
  • Hiburan
  • Kuliner
  • Wisata

© 2023 Banjarpost.com Member Of Jurnal Network